Judul Buku | : | Infrastruktur Energi: Prinsip, Teknologi dan Aplikasi |
Penulis | : | Mahrizal Masri Hermansyah Alam Luthfi Parinduri Helma Widya |
ISBN | : | proses |
Jumlah Hal | : | viii + 127 halaman |
Ukuran | : | B5 ( 15,5 x 23 cm) |
Tahun Terbit | : | September, 2024 |
Harga | : | Rp.70.000 |
Sinopsis
Di bagian awal buku ini, dibahas prinsip-prinsip dasar infrastruktur energi. Mulai dari pemahaman fundamental mengenai apa itu infrastruktur energi, komponen-komponen utamanya, hingga tantangan dan tren global yang mempengaruhi sektor ini. Pentingnya infrastruktur energi tidak
hanya terletak pada fungsinya sebagai penyedia energi, tetapi juga sebagai fondasi bagi pembangunan ekonomi dan sosial. Dalam konteks Islam, penggunaan dan pengelolaan sumber daya energi haruslah dilakukan dengan bijaksana dan bertanggung jawab, selaras dengan prinsip-prinsip keseimbangan dan keadilan yang diajarkan oleh agama kita.
Pemesanan Cepat:
Ulasan
Belum ada ulasan.