Judul Buku | : | Pengembangan Industri Kecil Menengah dalam Pemasaran Hasil Pengolahan Ikan Skala Nasional |
Penulis | : | Irwin Hidayat, Syarifuddin, & Hesti Hijrayanti |
ISBN | : | proses |
Jumlah Hal | : | viii + 50 halaman |
Ukuran | : | A5 (14,8 x 21 cm) |
Tahun Terbit | : | April, 2023 |
Harga | : | Rp. 45.000 |
Sinopsis
Kemampuan perikanan Indonesia masuk dalam kategori besar serta bisa dijadikan kesempatan dalam membangun industri pengolahan ikan. Begitu pun dengan potensi perikanan di Kabupaten Sinjai merupakan sektor yang memiliki daya laut yang cukup besar dikarenakan tingginya aktifitas masyarakat nelayan di Kelurahan Lappa. Salah satu hasil laut yang dinikmati masyarakat adalah ikan-ikan hasil tangkapan masyarakat di jual mentah dan diolah menjadi ikan bakar serta diolah menjadi menu makanan komsumsi sehari-hari seperti Abon, Amplang, Nugget, bakso dan lainya.
Pemesanan Cepat:

Ulasan
Belum ada ulasan.