Judul Buku | : | Buku Referensi PERANCANGAN FOTOGRAFI TEKNIK UKIR “RAYAP” MENGGUNAKAN MEDIA KAYU JATI SEBAGAI UPAYA PENGEMBANGAN PENCIPTAAN BIDANG SENI RUPA |
Penulis | : | Karsam, MA., Ph.D |
ISBN | : | proses |
Jumlah Hal | : | xvi + 140 halaman |
Ukuran | : | B5 (15,5×23 cm) |
Tahun Terbit | : | Juni, 2023 |
Harga | : | Rp. 95.000 |
Sinopsis
Permasalahan yang diangkat pada penulisan ini adalah bagaimana Perancangan Fotografi Teknik Ukir “Rayap” Menggunakan Media Kayu Jati Sebagai Upaya Pengembangan Penciptaan Bidang Seni Rupa. Fokus Penulisan ada pada teknik mengolah foto (editing foto) dan teknik ukir rayap dengan menggunakan media kayu jati. Metode yang digunakan adalah metode kualitatif. Hasil kajian dari penulisan ini adalah menemukan teknik penciptaan baru dalam dunia seni rupa. Yaitu menggabungkan teknik fotografi dengan teknik ukir kayu. Kelebihan dari penulisan ini adalah baru belum ada yang melakukan sebelumnya. Dengan dibuatnya fotografi teknik ukir rayap ini diharapkan dapat membantu perkembangan seni rupa modern di Indonesia. Selain itu karya yang dihasilkan dapat meningkatkan nilai ekonomi.
Pemesanan Cepat:

Ulasan
Belum ada ulasan.